A CHILD’S FIRST LIBRARY OF LEARNING

Deskripsi :

A Child’s First Library of Learning adalah ensiklopedi anak yang disajikan dalam Bahasa Inggris. Dengan dilengkapi “walter” si pena ajaib yang bisa bercerita, membuat suasana membaca dan belajar menjadi seru dan menyenangkan.

Walter menjadikan buku ini lebih menarik dan interarktif dengan 10.000 rekaman suara yang berkaitan pada setiap halaman Rekaman suara meliputi : narasi dari maisng-masing karakter, fakta-fakta yang menarik, efek suara, puisi, sajak, dan lagu.

Program tanya jawab yang mampu menstimulasi dan memuaskan keingintahuan anak melalui penjelasan yang tuntas serta sarat pengetahuan.
Foto berwarna dan ilustrasi yang didisain untuk menarik dan mempertahankan konsentrasi anak .

Tersedia catatan bagi orangtua di setiap halaman yang memungkinkan orangtua untuk memberi penjelasan lebih jauh atas topik tersebut.

Fitur buku :

  • Format tanya jawab.
  • Lebih dari 1000 pertanyaan.
  • Lebih dari 10000 file bersuara.

Walter :

  • 1 GB Memory Chip.
  • 3 Buah Baterai AAA.
  • Fungsi Record dan Playback.

Terdiri dari :

  • 25 Hardcover Book Including Index.
  • Walter with 1 GB Memory Chips.
  • Walter Stand.
  • Walter’s Favorite Facts (text of sound file).
  • User Guide.
Detail informasi
Harga :

Deskripsi

Deskripsi :

A Child’s First Library of Learning adalah ensiklopedi anak yang disajikan dalam Bahasa Inggris. Dengan dilengkapi “walter” si pena ajaib yang bisa bercerita, membuat suasana membaca dan belajar menjadi seru dan menyenangkan.

Walter menjadikan buku ini lebih menarik dan interarktif dengan 10.000 rekaman suara yang berkaitan pada setiap halaman Rekaman suara meliputi : narasi dari maisng-masing karakter, fakta-fakta yang menarik, efek suara, puisi, sajak, dan lagu.

Program tanya jawab yang mampu menstimulasi dan memuaskan keingintahuan anak melalui penjelasan yang tuntas serta sarat pengetahuan.
Foto berwarna dan ilustrasi yang didisain untuk menarik dan mempertahankan konsentrasi anak .

Tersedia catatan bagi orangtua di setiap halaman yang memungkinkan orangtua untuk memberi penjelasan lebih jauh atas topik tersebut.

Fitur buku :

  • Format tanya jawab.
  • Lebih dari 1000 pertanyaan.
  • Lebih dari 10000 file bersuara.

Walter :

  • 1 GB Memory Chip.
  • 3 Buah Baterai AAA.
  • Fungsi Record dan Playback.

Terdiri dari :

  • 25 Hardcover Book Including Index.
  • Walter with 1 GB Memory Chips.
  • Walter Stand.
  • Walter’s Favorite Facts (text of sound file).
  • User Guide.